Aku, Aku & Aku

i
Kalau mampu aku jahitkan perca mimpi semalam
Agar bisa ku buat alas tidurmu hari ini
Meski tangan ku bakal luka dengan jarum sengsara masa depan
Aku buat demi kamu
Janji aku, Janji kita

ii
Benarkah hatiku sudah mati
Mati rasa,
Rasaku sudah mati dengan hatiku yang sudah kecai
Untuk esok aku tidak pasti
Sebab jiwaku hari ini telah ranap
Hati ku sudah kecai
Jadi serpih
Hilang jauh jadi debu
Terbang pergi jadi puing

iii
Erotis dihujung kaki senja
Bersama mega jingga
Malam mula melebarkan dakapannya
Sedia minta aku rebah di dada malam
Hakikatnya aku resah esok subuh
Meski dingin rasa itu bisa beri aku tenang
Hatiku tetap berombak kencang....

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

J A T U H

'semangat, mari peluk aku cepat!'

W A K T U